Empat hari sudah Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) dilakukan di Surabaya, Sidoarjo dan Gresik terhitung sejak 28 April 2020. PSBB dijadwalkan akan diterapkan selama 14 hari. Akses keluar-masuk...
Banyak kesulitan yang dialami sebagian besar orang hampir di seluruh dunia dengan adanya pandemik covid-19 ini. Kesulitan keluar rumah dan beraktivitas di luar ruangan. Kesulitan belajar dan bekerja....
Pertama kali mendengar berita masuknya virus covid-19 ke Indonesia pada Maret 2020, saya tak menyangka kalau perkembangannya akan secepat ini. Saat itu, kami masih beraktivitas normal dan pergi keluar...
Sebelum ada wabah covid-19 yang membuat orang-orang harus #dirumah saja, para ibu rumah tangga sudah terbiasa menghuni rumah selama berjam-jam. Lain halnya dengan para ayah atau ibu bekerja. Saat harus...
Beberapa waktu lalu pengumuman mengenai kematian warga terdengar dari speaker masjid. Kematian selalu menjadi pelajaran terbaik. Bahkan saat menjenguk orang sakit pun ada pelajaran tersirat, terutama...
Dua pekan lagi Ramadhan akan tiba. Di tengah situasi pendemik covid-19 seperti saat ini ibadah di masjid jadi lebih terbatas. Masjid lingkungan saya masih mengadakan sholat lima waktu berjamaah dan...
Tetangga adalah keluarga kita di lingkungan masyarakat. Saat sedang kesusahan atau berduka, tetanggalah yang pertama kali datang menghibur dan mengulurkan tangan. Ketika ada yang merasakan kebahagiaan,...
Saya senang mendengar cerita ibu yang biasa memijat saya. Banyak pengalamannya yang bisa diambil hikmah, terutama dalam hal mendidik anak. Wanita berhijab lebar ini sering memancing daya kritis sang...
Menjadi ibu akan dialami oleh setiap wanita yang ditakdirkan memiliki keturunan. Namun, menjadi ibu rumah tangga seolah menjadi pilihan terakhir. Menjadi ibu rumah tangga kebanyakan dihindari, tidak...
Tukang pijit bayi langganan si kecil sedang libur karena harus #dirumahaja. Nenek tiga cucu itu benar-benar wanita tangguh. Kalau kata orang Jawa, neriman. Ternyata di balik sikapnya itu tersimpan kenangan...
Pagi itu mertua menelepon menanyakan kabar kami sekeluarga. Keterbatasan silaturahmi karena wabah covid-19 memaksa kami hanya bisa berkomunikasi via video call. Alhamdulillah, kemudahan tekhnologi bermanfaat...
Ada dua orang pedagang yang membuat saya salut karena kejujurannya. Wanita paruh baya yang biasanya berjalan kaki sambil memanggul bungkusan daster di atas kepalanya dan penjual buah yang berkeliling...
Bermain adalah masa menyenangkan yang dilalui setiap anak-anak. Sayangnya, anak-anak zaman sekarang lebih mengenal game online dibandingkan permainan tradisional. Selain seru, permainan tradisional juga mengasah...