Jurnal Kepompong Day 13, 14, 15 Bunda Cekatan


Hari ke-13 (Excellent) 
Rabu, 6 April 2022

Hal/aktivitas yang ingin dilatih: Tarik napas 4-7-8, senyum 20 detik, istigfar 10x, dan suggesti positif "saya orang yang sabar."

Cerita hari ini: Alhamdulillah aman, tidak ada drama, hehehe. 

Hari ini aku memahami bahwa: berlatih untuk cekatan agar tidak ngegas dan emosi perlu diterapkan secara konsisten. 

Hari ke-14 (Very Good) 
Kamis, 7 April 2022

Hal/aktivitas yang ingin dilatih: Tarik napas 4-7-8, senyum 20 detik, istigfar 10x, dan suggesti positif "saya orang yang sabar."

Cerita hari ini: Sedang khawatir tentang sesuatu hal mempengaruhi kestabilan emosi. Nggak marah dan ngegas sih, cuma jadi nggak sabaran dan gelisah. Begitu juga sikap ke anak.

Hari ini aku memahami bahwa: Emosi saling berkaitan satu sama lain. 

Hari ke-15 (Satisfactory) 
Jumat, 8 April 2022

Hal/aktivitas yang ingin dilatih: Tarik napas 4-7-8, senyum 20 detik, istigfar 10x, dan suggesti positif "saya orang yang sabar."

Cerita hari ini: Kekhawatiran bercampur PMS membuat kesal. Meski tidak sampai meledak-ledak, tapi kesal di dada lebih dari sekali. 

Hari ini aku memahami bahwa: Melatih untuk mindfulness bagaimanapun kondisi yang terdiri di dalam dan luar diri itu penting. 

#institutibuprofesional
#hutankupucekatan
#tahapkepompong
#latihilmunya30hari

0 $type={blogger}:

Posting Komentar